EventsProductivity  Pengendalian Proses dengan SPC dan Capability Analysis

Pengendalian Proses dengan SPC dan Capability Analysis



DESKRIPSI

Proses apapun pasti akan memiliki variasi dari output yang dihasilkan, yang sebenarnya diakibatkan oleh operasionalisasi proses bersangkutan. Variasi sangat tidak diinginkan dan menimbulkan permasalahan bilamana menyebabkan banyak output yang tidak sesuai dengan spesifikasi yang telah ditetapkan.

Statistical Process Control(SPC) adalah seperangkattoolyang umum digunakan di industri dan telah terbukti efektif dalam mengendalikan dan mengurangi variasi yang ada di dalam proses. Kestabilan proses ini akan perlu dilanjutkan dengan analisis terhadap kapabilitas proses dalam memenuhi spesifikasi.

Sasaran Program

  1. Peserta mampu memahami variasi dan konsep statistika yang terkait dengan penerapan SPC.
  2. Peserta mampu melakukan pengendalian proses dan melakukan analisis kapabilitas proses.
  3. Peserta memahami dan menguasai pembuatan SPC dengan menggunakansoftware Microsoft Excel,Microsoft Visio, dan MINITAB.
  4. Peserta mampu menginterpretasikan data hasil pengendalian proses dan mengidentifikasikan peluang untuk perbaikan.

Garis Besar Program

  1. Introduction of Statistical Process Control (SPC).
  2. Pemahaman dan penguasaan proses dengan Flow-Chart.
  3. Konsep Measurement System Analysis (MSA).
  4. Pengumpulan data dengan Check-Sheet.
  5. Visualisasi data dengan Histogram.
  6. Verifikasi hubungan antar variabel (atau parameter) dengan Scatter Diagram.
  7. Prioritisasi permasalahan yang perlu ditangani dengan Pareto Diagram.
  8. Pencarian akar penyebab permasalahan dengan Cause-and-Effect Diagram.
  9. Monitoring dan pengendalian proses dengan Control Chart.
  10. Komputasi kapabilitas proses dengan Capability Analysis.

Metode

Training dan workshopini disajikan dan disampaikan dalam bentuk ceramah, diskusi, dan latihan dengan software.

Peserta

Diharapkan berasal dari Manager dan Supervisoryang terkait dengan Production dan Quality


Course Leader :


"Pengendalian Proses dengan SPC dan Capability Analysis" belum kami jadwal, silahkan hubungi Training Service kami untuk jadwal atau in house training.
Training Service

Rose
rose.tdssolution@gmail.com
HP & WA : 0813 8201 2413

Sumi
sumi.tdssolution@gmail.com
HP & WA : 0812 1311 0749

Telp.: 021-2780 6606

Stats

Chat via WhatsApp